Pantangan Makanan Bagi Penderita Infeksi Paru-Paru
Pantangan Makanan Bagi Penderita Infeksi Paru-Paru - Informasi mengenai pantangan makanan bagi penderita infeksi paru-paru yang perlu Anda ketahui, agar penyakit infeksi paru-paru tidak semakin parah dan dapat segera teratasi dengan cepat.
Pantangan Makanan Bagi Penderita Infeksi Paru-Paru - Infeksi paru-paru terjadi karena adanya infeksi yang menyerang satu atau kedua paru-paru, biasanya diakibatkan karena bakteri, virus atau jamur. Jika tidak segera diatasi, berbagai komplikasi pun akan terjadi pada tubuh Anda.
Mengingat penyakit paru-paru sangat berbahaya dan mengancam jiwa, kami di sini akan memberikan sedikit ulasan mengenai pantangan makanan untuk penderita infeksi paru-paru. Dan pantangan makanan tersebut diantaranya :
1. Daging Kambing
Adanya kandungan zat di dalam daging kambing yang dapat mempengaruhi sirkulasi darah dan juga pembentukan zat nitrosamin yang dapat menimbulkan peradangan paru-paru. Maka jika ingin terbebas dari infeksi paru-paru hindari makanan yang satu ini.
2. Ikan Asin
Bagi orang yang mempunyai penyakit radang paru-paru atau infeksi paru-paru tidak boleh mengkonsumsi makanan yang satu ini, kenapa tidak ? karena dalam ikan asin terdapat zat nitrosamin yang merupakan salah satu zat karsinogenik yang dapat mengakibatkan peradangan pada organ tubuh manusia.
3. Terasi Merah
Di dalam terasi merah terdapat kandungan Rhodamin B, kandungan tersebut dapat memicu terjadinya iritasi pada saluran pernafasan.
4. Alkohol
Minuman yang satu ini memang berdampak buruk bagi kesehatan tubuh jika dikonsumsi secara berlebihan. Dapat menimbulkan resiko terkena penyakit tekanan darah tinggi dibandingkan dengan orang yang tidak mengkonsumsi alkohol. Mengkonsumsi alkohol dapat memicu zat nitrosamin berkembang dengan cepat.
5. Merokok
Rokok memiliki kandungan kurang lebih 4000 bahan kimia yang 200 diantaranya beracun dan 43 jenis lainnya dapat menyebabkan penyakit kanker serta menimbulkan peradangan pada organ pernafasan. Untuk mempercepat proses penyembuhan radang paru-paru berhentilah merokok mulai dari sekarang.
Itulah informasi mengenai makanan yang dilarang untuk dikonsumsi bagi penderita infeksi paru-paru, kami juga merekomendasikan untuk Anda agar melakukan pengobatan menggunakan Jelly Gamat QnC sekarang juga.
Obat multikhasiat yang berbahan dasar gamat emas ini sangat efektif dalam mengatasi masalah paru-paru dan berbagai jenis penyakit lainnya secara alami tanpa menimbulkan efek ketergantungan lainnya.
Informasi selengkapnya klik >>Cara Mengobati Infeksi Paru-Paru<<
Demikian informasi mengenai pantangan makanan bagi penderita infeksi paru-paru, semoga dengan adanya informasi ini dapat membantu Anda mencapai kesembuhan. Tidak lupa berdo'a kepada TYME agar penyembuhan berjalan optimal.
Artikel lainnya :
- Obat Herbal Infeksi Pencernaan Pada Bayi Anak Dan Dewasa
- Obat Herbal Infeksi Usus Yang Alami Sampai Sembuh Total
- Obat Herbal Infeksi Lambung Pada Anak Yang Aman Dan Alami
- Obat Herbal Infeksi Pernafasan Pada Anak Dan Ibu Hamil Yang Alami
- Obat Herbal Infeksi Rahim Setelah Kuret Bebas Efek Samping
- Obat Herbal Infeksi Saluran Kemih Pada Pria Yang Ampuh
- Obat Herbal Infeksi Saluran Kencing Pada Wanita Sampai Tuntas
0 komentar:
Posting Komentar